MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA
A. KEGIATAN PRAKTIKUM I : EKOSISTEM
1. Percobaan
1 : Ekosistem Darat
a. Tujuan
Membandingkan komponen-komponen yang terdapat pada ekosistem darat alami
dan buatan
b. Alat dan bahan
2.
Loup
3.
Barometer
4.
Lingkungan sekitar
a) Cara kerja
1.
Tentukan ekosistem darat alami di sekitar tempat
tinggal
2.
Kemudian amati komponen abiotiknya meliputi suhu udara,
pencahayaan, angin, jenis/warna tanah
3.
Untuk mengetahui suhu udara gunakan barometer,
sementara untuk mengetahui keadaan pencahayaan, angina, atau tanah dapat
memperkirakan saja
4.
Catat semua data
5.
Setelah mengamati komponen abiotik perhatikan komponen
biotiknya. Catat semua makhuk hidup yang ada di ekosistem
6.
Mulailah mencatat jenis tumbuhan sebagai produsen yang
ada.
7.
Catat semua jenis hewan sebagai konsumen yang ditemui
di ekosistem tersebut maupun yang hanya singgah.
8.
Amati hewan-hewan kecil yang mungkin terdapat di dalam
tanah, sela-sela daun/batang.
9.
Sebagai pembanding tentukan ekosistem darat buatan yang
ada disekitar tempat tinggal
10. Buat
kesimpulan umum tentang perbedaan pada
kedua tipe ekosistem tersebut.
Tabel
2.1.
Komponen
abiotik ekosistem darat alami
No
|
Komponen abiotik
|
Kondisi/keadaan
|
1
|
Tanah
|
Kering
|
2
|
Udara
|
32º C
|
3
|
Cahaya
|
Redu, tidak panas
|
4
|
Angin
|
Semilir, perlahan
|
5
|
Air
|
Keruh, tidak jernih
|
Tabel
2.2.
Komponen
biotic ekosistem arat alami
No
|
Jenis tumbuhan
|
Jenis hewan
|
Pengurai
|
1
|
Rumput
|
Semut
|
Jamur
|
2
|
Pohon talok
|
Katak
|
Bakteri
|
3
|
Singkong
|
Belalang
| |
4
|
Pisang
|
Ulat
| |
5
|
Padi
|
Kucing
|
Tabel
2..3.
Komponen
abiotik ekosistem darat buatan
No
|
Komponen abiotik
|
Kondisi/keadaan
|
1
|
Tanah
|
Kering
|
2
|
Udara
|
32º C
|
3
|
Cahaya
|
Redp
|
4
|
Angin
|
Semilir
|
5
|
Air
|
Keruh
|
Tabel
.2.4.
Komponen
biotik ekosistem darat buatan
No
|
Jenis tumbuhan
|
Jenis hewan
|
Pengurai
|
1
|
Bunga kamboja
|
Burung
|
Jamur
|
2
|
Evorbia
|
Kecapung
|
Bakteri
|
3
|
Akasia
|
Kelelawar
| |
4
|
Pohon mangga
|
Tikus
| |
5
|
Pohon palem
|
Ulat
|
c) Pembahasan
Ekosistem adalah dimana pada suatu kawasan yang didalamnya terdapat
unsure biotik (hidup) dan abiotik (tak hidup) terjadi hubungan timbale balik
antara unsure-unsur tersebut membentuk system ekologi. Jadi ekosistem merupakan
suatu fungsional dan structural dari lingkungan. Ekosistem berdasarkan
terjadinya bisa secara alami atau buatan.
d) Kesimpulan
Dari pengamatan pada lingkungan sekitar dapat disimpulkan bahwa peredaan
ekosistem darat alami dengan darat buatan yaitu dengan mengacu pada bentuk
terjadinya. Jika pada ekosistem darat alami dalam proses terjadinya tidak ada
unsure campur tangan dari makhluk hidup lain yang komponen-komponen didalam
ekosistem darat buatan bisa diatur oleh manusia.
e) Jawaban Pertanyaan
Ekosistem manakah yang mempunyai komponen biotic lebih banyak?
Didalam ekosistem mempunyai jenis komponen yang bermacam-macam, namun
ekosistem yang mempunyai komponen biotic dengan jumlah yang banyak adalah
kosistem darat alami. Ditinjau dari data yang diperoleh, jumlah yang lebih banyak adalah
eosistem darat alami. Hal ini dapat dicontohkan pada kosistem hutan. Hutan
mempunyai omponen biotic yang banyak dan hewannya mempunyai berbagai jenis dan
bermacam spesies.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar